Mendapat hati yang baru dan Roh yang baru by Ps.Apius Rupang - RPK FM
31 Januari 2024
Mendapat hati yang baru dan Roh yang baru
Tidak ada yang mustahil Mukjizat itu Nyata Episode ke
Yehezkiel 36:26-28 Tuhan akan memberikan Hati yang baru dan Roh yang baru dalam kehidupan kita.
Gal 5:22-23 Buah Roh
Kalau tahun yang sebelumnya, kita bersukacita karena faktor eksternal, tahun ini biarlah kita hidup dalam sukacita yang berasal dari Roh kita. Kalau dulu kita sulit sabar, biarlah kita punya Kasih yang sempurna. Berbicara tentang hati yang baru, kita semua akan memiliknya
Yoh 20:21-23 Murid Yesus berkumpul dalam ruangan tertutup, Tuhan Yesus tiba-tiba masuk ke ruangan itu, dan mengembusi mereka dengan Roh Kudus. Setelah itu para Rasul, tidak lagi takut untuk bersaksi tentang Kasih Tuhan.
Apa yang harus kita lakukan, agar kita bisa mendapat hati yang baru dan Roh yang baru: Mata yang tertuju kepada Tuhan.
Amin
Komentar
Posting Komentar